Pages

Thursday, July 23, 2020

Munas Daring IKAA: Ribed tapi Harus

Munas Daring: Ribed tapi Harus
Diminta menjadi anggota Steering Committee Munas IKAA kali ini menghadirkan tantangan tersendiri. Karena munas sekarang diputuskan dilaksanakan ala virtual alias "daring". (daring = "dalam jaringan" alias on line). Ini munas pertama (mudah-mudahan terakhir) yang dilaksanakan tanpa kehadiran fisik. Semua (kecuali beberapa) harus mengikuti protokol yang berlaku akibat masih merebaknya wabah Corona.